Keberhasilan Kepala Desa Hadekawa, Klemens Kewaaman, memajukan desanya sampai ke telinga Presiden Jokowi. Klemens pernah diajak rombongan Jokowi menghadiri acara di India pada tahun lalu. Hadekawa dikenal dengan desa Teri.